Pulang kampung sehari dua hari bolehkah menqasar sholat?‎

0
1091

Tanya: Saya berasal dari daerah Najran* dan saya pindah ke Riyadh untuk kerja. Sedang rumah dan kerabat saya ada di Najran. Jika saya balik ke Najran dan tinggal disana kurang dari 4 hari, apakah saya (boleh) mengqasar sholat?

Syaikh Dr Saleh Al Fauzan hafidzahullah menjawab:

Najran adalah negerimu (daerahmu), jika kamu balik dan sampai ke daerahmu maka tidak ada bagimu (keringanan) mengqasar atau menjamak sholat.

[Tanya jawab dars kitab Muntaqa. Riyadh, 17/10/1436H]

 

*) Najran adalah salah satu kota di Arab Saudi yang terletak di daerah selatan, dekat dengan perbatasan Yaman.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here