Surga & Neraka Pun Turut Mendo’akan Seorang Hamba

0
452

Begitu besarnya keutamaan berdoa meminta surga dan dijauhkan dari siksa neraka, kebanyakan orang hanya berdoa hanya untuk kebutuhan dunia nya saja, maka mari senantiasa kita juga berdoa untuk kehidupan akhirat yang kekal abadi

Dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,


مَنْ سَأَلَ اللَّهَ الْجَنَّةَ ثَلَاثَ مَرَّاتٍ، قَالَتِ الْجَنَّةُ: اللَّهُمَّ أَدْخِلْهُ الْجَنَّةَ، وَمَنْ اسْتَجَارَ مِنَ النَّارِ ثَلَاثَ مَرَّاتٍ، قَالَتِ النَّارُ: اللَّهُمَّ أَجِرْهُ مِنَ النَّارِ

”Siapa yang meminta surga 3 kali, maka surga akan berkata: ’Ya Allah, masukkanlah dia ke dalam surga.’ Dan siapa yang memohon perlindungan dari neraka 3 kali, maka neraka akan berkata: ’Ya Allah, lindungilah dia dari neraka.” (HR. Ahmad, Nasai, Turmidzi) Dinilai hasan oleh Syuaib al-Arnauth dan dinilai shahih oleh al-Albani)

https://www.instagram.com/p/CQSWzD1hvje/?utm_medium=copy_link

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here